Jumat, 16 September 2011

Apa Itu Unit Link



Asuransi jiwa unit link adalah produk asuransi jiwa yang bersifat hibrida. Sebab, memberikan dua manfaat sekaligus, yakni manfaat perlindungan santunan asuransi jiwa dan manfaat investasi dalam bentuk nilai tunai.
Adapun manfaat asuransi yang terkandung dalam unit link tidak berbeda dengan proteksi yang diberikan jenis asuransi jiwa tradisioanal, yakni manfaat meninggal dunia, manfaat santunan kesehatan, dan manfaat lainnya sesuai program yang dipilih.
Yang istimewa, unit link memberikan manfaat hasil investasi dari premi yang ditempatkan pada dana investasi yang dinyatakan dalam unit, kinerja imbal hasilnya tergantung pada kinerja subdana investasi unit link yang dipilih nasabah sesuai dengan kondisi pasar saham dan pasar uang.
Krisis global yang memukul pasar keuangan seluruh dunia, hendaknya tidak membuat gamang. Namun sebaliknya, tetap mantap dalam mengelola strategi dan aktifitas termasuk pengelolaan keuangan dalam berbagai instrumen, termasuk instrumen asuransi jangka panjang unit link.
Manfaat unit link 
Keunggulan Polis Unit-Link tidak berubah, ia memberikan beragam fleksibilitas bagi nasabah. Misalnya polis unit link mengizinkan Anda untuk menambah dana investasi Anda ke dalam polis, keleluasaan untuk menarik dana Anda, fleksibilitas untuk mengalihkan dana dari subdana invesatsi ke subdana lain.
Bahkan beberapa program asuransi unit link memberikan faslitas cuti premi untuk waktu tertentu, di mana selama preiode tertentu nasabah diizinkan untuk tidak membayar premi asuransi tanpa polis harus gugur. Manfaat flesibiltas ini didukung pula keterbukaan informasi dimana perkembangan dana dan transkasi dilaporkan secara periodik.
Laporan setidaknya memuat uraian besarnya premi yang dialokasikan untuk proteksi dan bagian premi yang digunakan untuk membeli unit untuk diinvestasikan, jumlah unit yang dimiliki, harga unit saat itu, jumlah dana kelolaan saat ini dan biaya-biaya yang dibebankan kepada pemegang polis melalui polis.
Perlu dipahami, setiap premi yang Anda bayar, selalu dialokasikan untuk proteksi dan investasi sesuai permintaan Anda. Karena itu, dengan premi yang sama selalu ada keseimbangan, semakin tinggi pertanggungan risiko yang Anda harapkan akan lebih besar menghabiskan unit premi untuk membayar biaya asuransi dan menghasilkan lebih sedikit unit yang dapat diakumulasi untuk dibelikan unit investasi dalam polis unit link Anda, dan sebaliknya.
Salah satu yang istimewa dalam produk unit link adalah pilihan ragam jenis dana kelolaan yang disediakan perusahaan asuransi jiwa penerbit. Kelengkapan ragam jenis dana ini penting, untuk dapat disesuaikan dengan tujuan investasi dan profil risiko masing-masing nasabah. Profil risiko mengacu pada tingkat risiko yang dapat ditoleransi, yakni kesiapan Anda dalam menanggung tingkat risiko investasi yang berfluktuasi.
Yang menarik dengan dana kelolaan ini, nasabah diberikan keleluasaaan untuk memindahkan dana “fund switching” dari satu dana keloaan ke dalam dana kelolaaan lain sesuai dengan kondisi keuangan dan profil risiko yang bisa saja berubah seiring dengan berjalannya waktu.
Namun demikian, umumnya perusahaan asuransi memberikan batasan bagi frekeunsi perpindahan dana secara gratis, di mana setelah kali perpindhan itu perusahaan akan mengenakan biaya administrasi untuk setiap perpindahan dana dilakukan.
Namun demikian, diatas semua manfaat di atas penting diketahui bahwa polis unit link tidak memberikan garansi akan nilai tunai hasil invesatsi yang bisa diberikan, namun sepenuhnya tergantung pada tingkat harga unit dari underlying units yang pada akhirnya bergantung pada bagaimana kinerja dari dana kelolaan unit link yang dipilih tersebut.

Kamis, 15 September 2011

MENABUNG UNTUK MASA DEPAN LEBIH BAIK (PRUDENTIAL SYARIAH)

Mengapa orang bekerja…?
Tentunya orang bekerja adalah untuk memenuhi kebutuhan dasar yaitu Sandang, Pangan dan Papan serta Pulsa tentunya (jaman sekarang pulsa sudah jadi kebutuhan pokok) setelah itu barulah sebagian disisihkan untuk Menabung.

Menurut survey ada 2 tipe orang dalam membelanjakan uangnya :
Tipe yang pertama NABUNG dulu baru BELANJA,
Tipe yang kedua BELANJA DULU baru NABUNG.

Anda termasuk tipe yang mana..? jika anda termasuk tipe yang pertama saya ucapkan “Selamat kepada anda” karena tipe ini yang di anjurkan, bukankah sejak kecil kita diajarkan untuk menabung..!
Untuk Apa sih menabung…?

mungkin jawaban dari pertanyaan ini bisa sangat beragam sekali namun secara garis besar Pada umumnya tujuan menabung adalah Untuk :
INVESTASI ATAU PERSIAPAN DANA PENSIUN,
DANA PENDIDIKAN ANAK,
DANA DARURAT,
DANA NAIK HAJI,
dan lain-lain.


Jika kita gambarkan sebuah garis kehidupan selalu dimulai dari titik 0 (nol) yaitu diawali dengan kelahiran, 0-24 proses belajar , usia 25-55th (30 tahun) bekerja atau massa Produktif, Usia 55th pensiun, orang indonesia memiliki harapan hidup sampai dengan usia 99th. Asumsi rata-rata orang indonesia meninggal di usia 75th jadi sejak mulai usia 55 sd 75th (20 tahun) adalah masa untuk menghabiskan uang/tabungan tentunya tidak sedikit dana yg harus di habiskan untuk bertahan hidup selama 20th. jadi uang yang kita kumpulkan selama 30th (usia 25-55) harus kita pakai selama 50th yaitu selama masa produktif (30) + masa pensiun (20) = 50 th.

Apakah Anda sudah pernah memperhitungkannya?

Sudah siapkah anda dengan tabungan anda?

Pernahkah anda memikirkannya?


Ada 3 masalah pada diri manusia yaitu :
1. Hidup terlalu panjang, “Pasti anda ingin pada saat pensiun paling tidak tetap stabil kehidupannya kalo bisa malah naik dan tidak turun”

2. Hidup terlalu pendek, “Meninggal pada saat usia produktif, apakah kita sudah siapkan Warisan pada Orang yang kita cintai, dana pendidikan anak bagaimana? sehingga orang yang ditinggalkan masih bisa mewujudkan impiannya”

3. Sakit Berkepanjangan, “Misalnya usia 45 mengalami STROKE, maka akan mempengaruhi pertumbuhan income/pendapatan kita bahkah bisa kehilangan income, banyak orang yang belum memikirkan hal itu.”


Saya hanya mengingatkan bahwa usia produktif kita, rata-rata cuma 30th, padahal kita pakai selama 50th kalau kita hidup sampai usia 75th, Jadi untuk mengatasi keadaan itu kita harus menabung mulai dari sekarang untuk biaya hidup kita 20th lagi. Perlu di ketahui juga bahwa dalam masa menabung itu kita masih menghadapi kemungkinan misalkan sakit, kena PHK, atau hal-hal yang tidakterduga lainnya.

Berikut ada Beberapa Alternatif Tempat Menabung

MENABUNG DI REKENING BANK BIASA
MISAL NYA (BCA, MANDIRI, DLL)

1. “Bulan pertama kita menabung 1 juta”
2. “Bulan kedua kita Menabung 1 juta”
3. “Bulan ketiga kita menabung 1 juta”
4. “Bulan ke empat kuarang beruntung, Di Rawat Inap karena Demam berdarah, butuh biaya Rumah Sakit 8 juta” Apa yang BANK berikan…? Tidak ada kan…!!! malah tabungan kita terkuras habis. Bagaimana kalu terjadi sakit KRITIS (Stroke, jantung, kanker, Tumor, dll) apa yang dapatkan dari BANK..? Bagai mana kalau meninggal di usia MUDA …? apa jadinya nasib Keluarga anda..?
5. BANK tidak bisa memberi jaminan untuk masa depan anda. jadi menabung di bank bukan solusi kalu kita ingin merencanakan dana untuk masa depan.
6. Bank hanya cocok untuk Tabungan sementara atau tabungan jangka pendek.

MENABUNG DI BANK + ASURANSI

1. “Bulan pertama kita menabung 1 juta”
2. “Bulan kedua kita Menabung 1 juta”
3. “Bulan ketiga kita menabung 1 juta”
4. “Bulan ke empat RS, Dokter dan perawat minta di sediakan dana 100jut”
5. “Asuransi mungkin akan mengeluarkan uang 100jut, jika programnya memang ada?”
6. Asuransi pada umumnya adalah kontrak misalnya 10th, maka sesudah sakit nasabah tetap harus membayar preminya sampai akhir kontrak. Padahal sesudah sakit produktifitas kita kan menurun!!!
7. Bagaimana kita bisa membayar premi selanjutnya..? Berat BUKAN..??? Jadi Asuransi juga bukan Solusi yang tepat kan?

Menabung di PRUDENTIAL SYARIAH (Tabungan 2 in One)

1. “Bulan pertama sama dengan kedua rekening di atas kita menabung 1 juta”
2. “Bulan kedua kita Menabung 1 juta otomatis mendapat fasilitas berobat dan rawat inap di Rumah Sakit GRATIS
3. “Bulan ketiga kita menabung 1 juta”
4. “bulan keempat kita menabung 1 juta kemudian secara otomatis akan terbentuk rekening baru khusus untuk menyediakan DANA DARURAT sebesar 100 juta”
5. Jika di bulan kelima mengalami Sakit kritis (misal STROKE) maka rekening Dana Darurat ini akan segera Cair sehingga anda mendapatkan dana Segar alias CASH ke rekening anda sebesar 100 juta.
6. Karena bulan kelima mengalami Sakit Kritis Sehingga keuangan kita terganggu bukan..??? terus bagaimana Masih harus menabung..?
7. Jangan CEMAS jika bulan ke-5 kita mengalami sakit kritis maka untuk bulan ke-6 dan seterusnya kita tidak perlu memikirkan untuk Menabung karena Rekening PAA akan mengambil alih Tugas menabung anda sampai dengan anda berusia 65th. Rekening anda akan terus di isi dana setiap bulan sebesar 1jt sesuai dengan jumlah yg harus anda tabung
8. Usia 55th atau saat pensiun tersedia dana 500 juta di rekening anda.
9. Usia 65th jika tidak di ambil tersedia dana 2 Milyar.
10. Menurut Anda rekening mana yang dapat mewujudkan impian anda di masa depan..?
11. Bagaimana jika butir no. 4 tidak terjadi berarti anda tetap terus menabung sampai dengan kontrak yg telah di sepakati misal 10th.
12. Di akhir tahun ke-10 sudah tersedia dana kurang lebih 150 juta
13. sebagai dana cadangan pensiun anda.
14. untuk tahun ke-11 dan seterusnya STOP tabung saat ini uang anda telah bekerja secara agresif di dunia investasi untuk menghasilkan uang untuk anda jadi uang bekerja untuk anda bukan lagi anda yang bekerja untuk uang.


Dari ketiga pilihan tempat menabung diatas, Anda pilih yang mana..? Tentunya Anda akan memilih tempat yang terbaik sebagai tempat untuk menabung. Sehingga Anda dan orang-orang yang Anda cintai akan selalu tersenyum dan lebih sayang pada Anda.

Lalu, menabunglah mulai dari sekarang.

Prudential, Asuransi Nomor 1

Inilah beberapa bukti kenapa Prudential menjadi asuransi nomor 1 di Indonesia

Beberapa pencapaian yang diraih oleh Prudential di tahun 2010:
1. Prudential membukukan pendapatan total premi sebesar Rp 10,082 Triliun, sehingga menjadikan Prudential Indonesia masuk ke jajaran perusahaan dgn pendapatan US$ 1 Milyar.
2. Total Aset Kekayaan yang dimiliki oleh PRUDENTIAL Indonesia sebanyak Rp 25.1 Triliun, lebih besar dibandingkan dengan Aset yg dimiliki oleh LPS sebesar 17 Triliun.
3. Sepanjang tahun 2010, Prudential tiap 1 MENIT membayarkan 1 KLAIM, dgn total klaim manfaat sebanyak Rp 635.5 Milyar.
4. Tingkat rasio kecukupan modal atas resiko sebesar 6x lebih besar dari pada yang ditetapkan pemerintah sebesar (120%), rasio prudential sebesar 766%. Artinya jika nasabah prudential yg sebanyak 1juta nasabah kompakan klaim meninggal semua, modal Prudential sangat cukup utk bayar sampai 6x meninggal!
5. Hasil kinerja dana investasi Prudential sepanjang tahun 2010 sbb:
  • Rupiah Equity Fund: 43.93% (6x lipat dibandingkan deposito)
  • Rupiah Managed Fund: 23.09%
  • Rupiah Managed Fund Plus: 30.38%
  • Rupiah Fixed Income Fund: 19.12%
  • Rupiah Cash Fund: 5.10%
  • Dollar  Fixed Iincome Fund: 14.43%
SYARIAH
  • Rupiah Equity Fund: 27.21%
  • Cash and Bond fund: 7.87%
  • Rupiah Managed Fund: 17.74%
Hasil investasi yg dicapai oleh Prudential ini No. 1 di Industry asuransi!
6. Pengajuan aplikasi baru per hari rata-rata mencapai 2663 polis per HARI! Ini menunjukkan tingkat kepercayaan masyarakat indonesia terhadap Prudential.

Terima kasih atas kepercayaan yang diberikan. Kami akan selalu terus meningkatkan kepercayaan kepada nasabah kami. Always Listening, Always Understanding.